KARAWANG | Koran Jaya – Desa Sumurlaban Kecamatan Tirtajaya. Pelayanan dan tanggung jawab atas keperdulian semua aparat desa sumurlaban kecamatan Tirtajaya sangat tinggi pada masyarakat.

Hal ini terlihat nyata dengan ada keluhan dari warga desa YL (17 thn) yang tinggal di dusun sumur jaya Rt 008/004 kelurahan Sumurlaban Kecamatan Tirtajaya Kabupaten.

Kondisi YL saat itu sedang kritis dalam keadaan mengandung dan sedang berada di cikarang ( kontrakan) hasil pemeriksaan bidan terdekat harus segera di bawa kerumah sakit besar untuk mendapat pertolongan yang lebih intensip.

Saat itu YL blum menjadi peseta BPJS . Pihak keluarga melaporkan dan meminta bantuan kepada pihak aparat desa sumurlaban. Dengan sigap dan penuh tanggap Bpk Saepuji (35 thn) sabagai PSM (Perkerja sosial masyarakat ) mendatangi rumah kluarga untuk meminta data dari keluarga untuk di tindak lanjuti administratip pembuatan BPJS.

Hal inipun di laporkan juga pada Mahpudin sebagai PSM (Pekerja sosial masyarakat) Desa Sumurlaban dan langsung mengintruksikan pada Eman sebagai supir yang ditugaskan membawa pasen warga ke Rs untuk segera menjemput pasen Yl ke cikarang untuk dibawa ke rumah sakit Terbaik Rs Rosella di kerawang Kota.

Dalam proses administratip ada banyak kendala yang cukup rumit karena status biodata yang kurang akurat namun atas kerja sama dan musyawarah semua aparat desa Dengan Perijinan Kepala Desa Tamin.A Pramudza semua proses pembuatan admistratip terselaikan dalam Waktu kurang lebih 2 jam sesuai intruksi yang di minta pihak rumah sakit Bersalin Rosella.

Setelah 3 hari mendapatkan perawatan yang maksimal fi rumah sakit bersalin Rosella kerwang barat pasen YL kembali di jemput dengan mobil desa untuk pulang ke rumah keluaraga.

Dalam proses ini keluarga sangat berterimakasih pada semua aparat desa yang sangat peduli pada masyarakat.

Dalam keterangannya pada media hal ini kami hanya mejalankan tugas dan kewajiban melayani masyarakat di ungakapkan juga pada media ucapan terimaksih yang sebesar besanya pada semua aparat desa yang sudah membantu proses nya sampi pulang kembali. (neng).